Personil Polsek Tanjungkerta Melakukan Patroli Rutin Siang Hari di Wilayah Hukumnya

    Personil Polsek Tanjungkerta Melakukan Patroli Rutin Siang Hari di Wilayah Hukumnya

    Tanjungkerta - Personil Polsek Tanjungkerta kembali menjalankan tugasnya dengan melakukan patroli rutin siang hari di wilayah hukum Polsek Tanjungkerta. Dalam kegiatan tersebut, petugas patroli menyisir berbagai titik strategis di wilayah hukumnya guna memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat terjaga dengan baik.  (Minggu, 16/6/2024)

    Dalam patroli tersebut, personil Polsek Tanjungkerta turut memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar. Selain itu, petugas juga melakukan dialog dengan warga untuk mendengarkan keluhan atau masukan terkait dengan situasi keamanan di wilayah tersebut.

    Kegiatan patroli rutin yang dilakukan oleh personil Polsek Tanjungkerta ini merupakan upaya nyata dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Diharapkan dengan adanya kehadiran polisi di tengah-tengah masyarakat, dapat memberikan rasa aman dan meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap institusi kepolisian.

    Sumedang

    Sumedang

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Wado, Aiptu Lilik...

    Artikel Berikutnya

    Kegiatan Ibadah Kebaktian rutin minggu pagi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Respons Cepat Kapolri Laksanakan Arahan Presiden Prabowo
    Hendri Kampai: Kampung Tematik Produktif, Langkah Menuju Kemandirian Ekonomi Nasional
    Hendri Kampai: Ojek Online Milik Negara, Bayar Aplikasi Pakai Pajak Penghasilan!

    Ikuti Kami